Bagaimana cara memperbaiki laptop
Toshiba matot atau mati total? Masalah laptop yang matot atau mati
total sangatlah menjengkelkan dan membuat pusing kepala, kerjaan belum
selesai, baru beli laptop baru dipakai beberapa hari sudah rusak atau
yang lainnya. Ditambah lagi kalau kita tidak bisa memperbaikinya
sendiri, lumayan kalau kita tau bagian mana yang rusak, jadi kita tidak
ditipu tukang service laptop (nggak semua sih hehe…jng marah ya..)
Salah satu masalah pada laptop Toshiba yang paling umum adalah tiba-tiba laptop Toshiba mati sendiri
tanpa ada peringatan apapun. Overheating bisa juga berakibat laptop
mati sendiri. Gejala atau indikasi yang menunjukan bahwa laptop thoshiba
itu overheating adalah dibagian sisi belakang laptop, keyboard laptop
Toshiba menjadi sangat panas dan kipas CPU laptop menjadi berisik saat
bekerja, lapatop bekerja seperti biasa, tapi ketika kita membuka suatu
aplikasi yang membutuhkan memori yang tinggi maka laptop tiba-tiba matot
sendiri. kebanyakan pada laptop type Laptop Toshiba l745, Laptop
toshiba M200, laptop toshiba C800, C600 dan Laptop Toshiba l840.
Untuk solusi atau tips laptop Toshiba mati karena overheat adalah
pertama sekali kita harus membersihkan laptop dengan kompresor udara
atau vakum penyedot debu, selanjutnya kita periksa heatsink CPU
harus terpasang dengan benar dengan prosesor. Jika pada kipas CPU
berisik, kita harus menggantinya dengan yang baru. Selanjutnya bersihkan
heatsink dengan vakum atau kompresor udara. Oke semoga bermanfaat.
Cayooo........
Monday, February 11, 2013
Memperbaiki Laptop Toshiba Mati Total
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Matur nuhun solusinya
ReplyDeletebutik busana muslim
Sama sama gan
DeleteNumpang lewat eh ketemu solusi nya..maaf gan sekalian mau tanya kalo pas loading windows tiba-tiba laptop nya mati sendiri gimana ya gan? ak uda bongkar sendiri nih, uda bersihin juga heatshink nya, tapi ketika nyala trus loading windows tiba-tiba mati sendiri..mohon bantuan nya..makasih
ReplyDeletekemungkinan 1.OS agan boe kena virus solusinya instal ulang aja gan
Delete2. Motherboard agan bermasalah Solusi : Hub.Service terdekat
3. Coba dicek juga gan Ven nya biasanya kalau pernah overhead terus resume windows itu berat karena ram agan maxstacknya kecil jadi windows normaly aja
4.Jika memang OS nya yang bermasalah meluncur aja ke Safe Mode
coba dicek dari sana apa ada virus nya karena pada saat posisi safe mode virus tidak aktif yakni hanya aktif saat startup
Maaf jika kurang lengkap karena banyak sekali kemungkinan gan kalau gak betulin langsung
This comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDelete